Rumus And di ms Excel dan and gate pada aplikasi digital works

Rumus and pada ms Excel dan aplikasi Digital works sama-sama mengaju pada logika yang memerlukan dua (2) atau lebih input tetapi menghasilkan keluaran atau output satu (1). Menghasilkan keluaran 1 jika inputnya 1. Menghasilkan keluaran nol (0) jika salah satu inputnya bernilai nol (0).

Jadi logikanya seperti perkalian. Sehingga simbol logika pada gerbang and adalah TITIK (.)
 Contoh : Z=X.Y atau Z=XY

Tabel kebenaran pada And Gate atau rumus And


RUMUS PADA MS EXCEL
Biasanya rumus AND pada ms Excel itu untuk membandingkan data dan menarik kesimpulan sesuai dengan kebutuhan.

Sebelum kita harus mengenal terlebih dahulu keterangan pada operator atau instruksi yang akan kita masukkan. Ini berlaku juga pada setiap rumus pada ms Excel, yang penggunaannya sesuai kebutuhan.

Operator dan fungsinya







Perhatikan rumus yang saya masukkan di atas berlingkar merah. Pada rumus tersebut =AND(H11Artinya: Apakah nilai pada H11 yaitu 10 lebih kecil dari I30 yaitu 20 jawabannya Benar/True
Lalu perbandingan selanjutnya atau kedua di tandai dengan koma, yaitu apakah H18 yang bernilai 69 sama dengan I16 yang bernilai 69 jawabannya benar/true.
(And untuk membandingkan 2 atau lebih untuk satu hasil true(1) atau false(0). Dari perbandingan di atas diketahui  1.1=1

Untuk perbandingan AND ini tidak bisa di copy paste ke bawah karena penggunaannya masing2 sesuai kebutuhan. Jadi untuk kolom selanjutnya kita masukkan apa yang kita inginkan.


Pada gambar di atas kita membuat 3 perbandingan atau 3 masukkan. Pada masukan pertama apakah H11 (40) kurang dari I11 (50) jawabannya true/benar, H13 (12) sama dengan I15(85) jawabannya false atau salah, H16(80) lebih besar dari I16(69) jawabannya false. Jadi hasil keseluruhannya adalah FALSE.

Ingat jika salah satu input bernilai nol (0) atau false maka hasilnya nol atau false. Karena AND itu seperti perkalian. Jika pernyataannya benar maka bernilai 1 atau true, jika pernyataannya salah maka nilainya nol atau false. 

Lanjut di postingan berikutnya untuk keterangan AND pada Digital works!









Comments

Popular posts from this blog

Mitos Mistis Kacang Panjang

Alasan menjadi resepsionis menyenangkan

Cara baca our